Penasaran dengan semua aktivitas kamu di Facebook? Kamu bisa mengunduh atau mendownload semua data yang pernah kamu share ke Facebook, baik itu foto, video, pesan, dll dengan mudah. Kamu juga bisa memilih untuk mendownload semua, atau sebagian misalnya hanya data story dan postingan saja. Fitur ini tidak terlalu sering digunakan pengguna memang. Tapi patut dicoba […]
Salah satu fitur yang cukup penting adalah fitur “Last seen” atau “Terakhir dilihat” di WhatsApp. Dengan fitur ini kita bisa tau teman kita kapan terakhir online, dan bisa tau kenapa chat kita belum dibaca atau belum dibalas. Namun fitur ini berlaku dua arah. Teman kita akan selalu tau kapan kita terakhir online di WhatsApp. Jadi […]
Di Indonesia facebook dikenal dengan singkatan FB, hal itu memudahkan orang untuk mengatakannya. Karena bagi masyarakat Indonesia sesuatu kata yang panjang lebih ribet menyebutkannya dan lebih baik dipersingkat dengan bahasa yang baru. Dengan sifat orang Indonesia yang tak mau ribet itu menjadikan masyarakatnya jadi kurang lebih teliti dalam segala kegiatan. Contohnya dalam hal bersosial media, […]
Instagram, siapa sih yang gak kenal aplikasi ini? Aplikasi share foto dan video yang dibuat oleh Kevin Systrom dan Mike Krieger ini, sudah banyak digunakan hampir seluruh masyarakat dunia tak terkecuali Indonesia. Dengan berbagai fitur yang ditawarkannya, saat ini aplikasi instagram sudah di download kurang lebih sekitar 1 miliar orang di berbagai dunia dari sejak […]