Bagaimana Mengetahui Apakah Voice Note Kita Sudah Didengar?

Pertanyaan: cara mengetahui apakah pesan suara kita sudah didengar orang lain? Bagaimana mengetahui apakah pesan suara (vn) kita sudah didengar oleh penerima?

Jawaban:

Pada voice note yang kamu kirim, kamu akan menemukan icon “Microfon” berwarna abu-abu yang menempel pada foto profilmu. Itu berarti voice note sudah berhasil dikirim tapi belum di play atau didengarkan oleh penerima.

Kalau pesan suara sudah didengarkan penerima, maka icon “Microfon” akan berubah menjadi warna biru.

Banyak pengguna yang tidak sadar bahwa ikon kecil ini memberikan informasi tersendiri ya.

Mungkin hanya itu yang bisa aku sampaikan ditulisan kali ini. Jika ada yang ingin ditanyakan, jangan sungkan untuk meninggalkan pertanyaan dikolom komentar dibawah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *